Kompetisi Sains Madrasah (KSM) tingkat Provinsi Nusa Tenggara Barat telah usai digelar pada tanggal 14-15 Agustus tahun 2019 di MAN 1 Mataram. Ajang kompetisi yang diselenggarakan oleh Kementerian Agama untuk melahirkan siswa-siswi yang cerdas dan berkompeten dalam bidang sains ini Selengkapnya …
Bulan: Agustus 2019
MTs NEGERI 1 LOMBOK TIMUR GALAKKAN EDUKASI CUCI TANGAN PAKAI SABUN (CTPS) DI LINGKUNGAN MADRASAH
Sudahkah kalian mencuci tangan hari ini? Fakyanya, belum banyak masyarakat yang paham pentingnya mencuci tangan menggunakan sabun apalagi caranya. “Fakta ini masih sering kita temukan di lingkungan MTs Negeri 1 Lombok Timur dua tahun belakangan ini. Fakta ini dipicu oleh Selengkapnya …
Semarak Idul Adha, Semarak Mendidik Karakter Siswa MTs Negeri 1 Lombok Timur
Masih sama dengan tahun-tahun sebelumnya, kegiatan kurban dalam rangka memperingati hari raya Idul Adha 1440 H dilaksanakan dengan penuh semangat dan antusias yang tinggi oleh segenap keluarga besar MTs Negeri 1 Lombok Timur. Bertempat di halaman PSBB MTs Negeri 1 Selengkapnya …
MTsN 1 Lombok Timur “Dengan Tiket Pulang, Sekolah Nyaman, Siswapun Senang”
Sebagai satu-satunya sekolah setingkat SMP yang mewakili provinsi Nusa Tenggara Barat dalam lomba sekolah sehat tingkat nasional tahun 2019, Madrasah Tsanawiyah Negeri 1 Lombok Timur telah memulainya dengan mengeluarkan berbagai macam program inovasi unggulan, salah satunya adalah program yang diberi Selengkapnya …